<p>Penolakan hasil Pemilu diwarnai isu gerakan massa atau people power. Istilah people power ini mulai ramai dibahas dan jadi perbincangan semenjak diserukan oleh Amien Rais tanggal 31 Maret 2019.</p> <br /> <br /><p>Menurut Mantan Kepala Badan Intelijen Strategis (BAIS), Soelman Ponto, gerakan people power sudah bisa disebut makar. Seberapa perlu gerakan ini dicemaskan?</p> <br />
